Cara membaca TAB atau Tabulasi Gitar

TAB atau tabulasi adalah jenis notasi musik yang dikembangkan oleh gitaris untuk menggambarkan senar apa yang ada pada gitar untuk dimaikan dan fret apa yang perlu disentuh.

Gambar 1
6 Garis diatas sama seperti 6 senar pada Gitar Kamu

Gambar 2
Single Not pada Tab Gitar
Angka-angka  akan memberi tahu kamu fret mana yang dibutuhkan untuk meletakkan jari dan senar yang digunakan. Dalam contoh Gambar 2, kamu akan memainkan senar pertama pada fret pertama. Selanjutnya akan memaikan senar pertama di fret ketiga. Kemudian, Senar kedua pada fret ketiga dan seterusnya.

Gambar 3 Cord pada Tab Gitar
Dalam contoh ini Kamu akan memainkan semua senar pada saat bersamaan. Senar yang pertama, kedua dan keenam akan terbuka (tidak ditekan dengan jari). terlebihdahulu jari telunjuk kiri akan menekan fret pertama pada senar ketiga. Senar keempat dan kelima akan ditekan oleh jari tengah dan jari manis pada fret kedua dari setiap senar. pada Tab diatas menunjukan chord E mayor.


BERIKAN KOMENTAR ()
Jangan Lupa Tinggalkan Komentarnya di Kolom komentar jika ada bug, atau artikelnya error atau tulisannya salah ya sahabat
 
wisata tradisi game kuliner